Hasil Liga Inggris Semalam: Tottenham Kalah dari Leicester, MU Menang Dramatis atas Fulham

BeritaNasional.com - Hasil Liga Inggris pekan ke-23 yang berlangsung pada Minggu (26/1/2025) hingga Senin (27/1/2025) sudah diketahui. Sejumlah tim berhasil meraih kemenangan, seri dan ada juga yang mengalami kekalahan.
Seperti Crystal Palace harus puas kalah di kandang sendiri dari Brentford dengan skor 1-2.
Begitu juga dengan Tottenham Hotspur yang harus menelan pil pahit usai ditumbangkan oleh Leicester City di hadapan pendukungnya sendiri dengan skor 1-2.
Kemudian, ada juga Aston Villa yang harus puas bermain imbang saat menjamu West Ham United. Kedua tim menutup laga dengan skor 1-1.
Di sisi lain, ada Manchester United yang harus menang susah payah dari Fulham. Setan Merah menang dengan skor tipis 1-0 atas Fulham lewat gol Lisandro Martinez di menit ke-78.
Berikut hasil lengkap Liga Inggris semalam:
Crystal Palace 1-2 Brentford
Tottenham 1-2 Leicester
Aston Villa 1-1 West Ham
Fulham 0-1 Manchester United
10 bulan yang lalu
PERISTIWA | 1 hari yang lalu
HUKUM | 2 hari yang lalu
OLAHRAGA | 1 hari yang lalu
PERISTIWA | 1 hari yang lalu
PERISTIWA | 2 hari yang lalu
EKBIS | 2 hari yang lalu
PERISTIWA | 18 jam yang lalu
OLAHRAGA | 2 hari yang lalu
HUKUM | 21 jam yang lalu
OLAHRAGA | 1 hari yang lalu