Hasil Liga Inggris Semalam: Chelsea Menang Tipis, MU vs Arsenal Berakhir Imbang

BeritaNasional.com - Liga Inggris pekan ke-28 menghadirkan sejumlah pertandingan seru yang berlangsung pada Minggu (9/3/2025). Pertandingan big match antara Manchester United vs Arsenal berakhir imbang, sementara Chelsea berhasil meraih kemenangan tipis atas Leicester City.
Chelsea sukses mengamankan tiga poin setelah mengalahkan Leicester City dengan skor 1-0. Kemenangan ini semakin memperkuat posisi The Blues di zona Eropa.
Di pertandingan lain, Tottenham Hotspur harus puas bermain imbang 2-2 saat menjamu AFC Bournemouth.
Laga big match antara Manchester United dan Arsenal berakhir dengan skor 1-1. MU unggul lebih dulu lewat sepakan Bruno Fernandes (45+2) sebelum akhirnya disamakan Arsenal lewat Declan Rice (74).
Hasil lengkap Liga Inggris semalam:
Chelsea 1-0 Leicester City
Tottenham Hotspur 2-2 AFC Bournemouth
Manchester United 1-1 Arsenal
9 bulan yang lalu
HUKUM | 2 hari yang lalu
GAYA HIDUP | 2 hari yang lalu
OLAHRAGA | 14 jam yang lalu
OLAHRAGA | 1 hari yang lalu
EKBIS | 1 hari yang lalu
POLITIK | 2 hari yang lalu
EKBIS | 1 hari yang lalu
HUKUM | 1 hari yang lalu
POLITIK | 1 hari yang lalu
HUKUM | 1 hari yang lalu