10 Kosakata yang Maknanya Indah Banget, Arunika: Cahaya Matahari yang Baru Saja Terbit

Oleh: Tim Redaksi
Rabu, 07 Agustus 2024 | 03:02 WIB
Ilustrasi kosakata. (Foto/Freepik)
Ilustrasi kosakata. (Foto/Freepik)

BeritaNasional.com - Selain kata-kata umum yang sering kamu gunakan di percakapan sehari-hari, banyak juga kata-kata yang memiliki makna indah dan jarang diketahui.

Kosakata ini kerap dilupakan karena kurang digunakan dalam keseharian. Nah, kamu bisa lho memberikan kekayaan makna dan nilai tambah pada bahasa kita dengan menggunakan kosakata bahasa Indonesia yang indah dan jarang diketahui.

Berikut 10 kosakata bahasa Indonesia yang bermakna indah yang bisa kamu coba gunakan dalam percakapan atau membuat suatu karya:

 

Adiwarna = indah sekali, bagus sekali.

Arunika = cahaya matahari terbit.

Asmaraloka = dunia (alam) cinta kasih.

Amerta = abadi.

Arunika = cahaya matahari yang baru saja terbit.

Asa = harapan.

Baswara = bercahaya.

Bena = ombak; banjir.

Bestari = berpendidikan; bijaksana.

Bentala = bumi.sinpo

Editor: Tarmizi Hamdi
Komentar: