Kenalkan Teknologi Kecerdasan Buatan di SMA Bunda Mulia, Wapres Minta Para Siswa Gunakan AI untuk Hal yang Positif





BeritaNasional.com - Wakil Presiden (Wapres) Gibran Rakabuming meninjau sekolah SMA Bunda Mulia, Kalideres, Jakarta Barat, Selasa (19/03/2025). Wapres menyaksikan para siswa sedang mengikuti Program Nasional Digital AI (PANDAI) yang diinisiasi oleh komunitas penggiat AI/kecerdasan buatan, AICO. Kegiatan yang mengusung semangat Asta Cita dalam percepatan transformasi digital ini, bertujuan untuk memperkenalkan teknologi AI di bidang pendidikan untuk semakin mendorong proses belajar mengajar. (BeritaNasional/Elvis Sendouw/HO Setwapres)
9 bulan yang lalu
EKBIS | 1 hari yang lalu
OLAHRAGA | 2 hari yang lalu
EKBIS | 2 hari yang lalu
PERISTIWA | 2 hari yang lalu
OLAHRAGA | 2 hari yang lalu
PENDIDIKAN | 1 hari yang lalu
PERISTIWA | 1 hari yang lalu
OLAHRAGA | 1 hari yang lalu
PERISTIWA | 16 jam yang lalu
OLAHRAGA | 2 hari yang lalu